10 Foto Selfie Ini Sangat Dibenci di Dunia, Kenapa Ya?


Selfie adalah hak asasi manusia. Tapi, jika dilakukan di sembarang tempat dan suasana, wajar jika foto selfie kamu lantas dihujat dan dibenci kayak foto-foto selfie berikut ini.
Sejak foto rame-rame Ellen DeGeneres dari ajang Oscar mendunia, selfie sontak menjadi suatu aktivitas wajib pengguna smartphone. Sejak itu pula banyak produsen berlomba-lomba menghadirkan smartphone selfie terbaik.

Berkat banyaknya smartphone yang dibekali kamera depan beresolusi tinggi, foto selfie pun semakin banyak ditemui di media sosial. Bahkan, ada beberapa foto selfie yang paling dibenci di dunia loh!
10 Foto Selfie Paling Dibenci di Dunia
Selfie adalah hak asasi manusia. Tapi, jika dilakukan di sembarang tempat dan suasana, wajar jika foto selfie kamu lantas dihujat dan dibenci.

1. Dokter ini selfie sambil memegang kemaluan pasien. Gila kali ya?

2. Wanita ini rela datang dari tempat jauh cuma untuk selfie dengan latar pesawat jatuh!

3. Kalo pria ini selfie berlatarkan kendaraan terbakar.

4. Ada rumah terbakar, pria ini malah selfie. Bukannya bantuin.

5. Pesawat dibajak, pria ini malah selfie dengan pelaku pembajakan. Bangga?

6. Ada yang mau bunuh diri, polisi Turki ini malah selfie.

7. Ini nggak sopan banget!

8. Pasiennya sekarat, perawat ini malah selfie!

9. Tentara ini malah selfie saat peperangan di Kota Mosul, Irak.

10. Ada gedung terbakar, malah dijadiin latar selfie dengan menyebutnya sebagai 'Kembang api terbesar'.

Makanya, jangan asal selfie aja ya! Perhatikan lokasi dan situasi di mana kamu berada saat akan melakukan selfie. Jangan sampe punya smartphone mahal, tapi nggak punya otak dan etika saat menggunakannya. Nggak mau kan dihujat banyak orang?








Sumber:https://jalantikus.com/gokil/foto-selfie-paling-dibenci/
Ditulis Oleh : Epi Kusnara

close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==